Fungsi dan Cara Set Kode Referral Raja Pulsa
Di Raja Pulsa, ada sistem di mana Anda bisa mengajak seseorang untuk bergabung menjadi agen Raja Pulsa dengan menggunakan sebuah kode referral Raja Pulsa, maka anda bisa mendapatkan keuntungan. Apalagi jika orang yang diajak tersebut aktif melakukan transaksi di Aplikasi Raja Pulsa, dijamin anda akan semakin untung. Lalu bagaimana caranya?
Apa itu Kode Referral Raja Pulsa?
Sebelumnya, Anda harus tahu dulu apa itu Kode Referral Raja Pulsa. Kode referral Raja Pulsa merupakan sebuah kode singkat dan unik yang mengajak seseorang untuk menggunakannya untuk mendaftarkan diri sebagai agen di Raja Pulsa. Dengan kode ini, mitra raja pulsa bisa mendapatkan untung lebih banyak. Cara kerjanya adalah pastikan orang yang kamu ajak buat bergabung di Raja Pulsa, memasukkan kode referral mu. Saat mendaftarkan akun baru, orang tersebut harus mendaftar melalui link referall Anda atau memasukkan kode referral yang anda punya di kolom referral. Setelah itu, orang tersebut sudah dipastikan menjadi “jaringan” mitra/downline Anda.Cara Set atau Mendapatkan Kode Referral Raja Pulsa
Mungkin ada yang masih bingung atau bertanya-tanya, apa syarat untuk mendapatkan kode referral raja pulsa. Syaratnya hanya satu, yang pastinya Anda sudah terdaftar menjadi mitra di Raja Pulsa. Jika belum, silahkan melakukan pendaftaran Master Dealer / MD terlebih dahulu dengan cara mengirimkan format pendaftaran RAJA.NAMA-ANDA.KOTA lalu kirim ke SMS / WA center Raja Pulsa. Selengkapnya di halaman cara daftar. Gampang kan?
Kemudian jika Anda sudah terdaftar, Anda yang baru pertama kali menggunakan Raja Pulsa akan bertanya dimana bisa mendapatkan kode referral miliknya. Biar Anda tidak bingung lagi, yuk simak langkah berikut ini.
1. Set Kode Refferal Raja Pulsa dengan Menggunakan Autoreg
Anda bisa dengan mudah mendapatkan kode referral Raja Pulsa dengan memanfaatkan fitur autoreg downline. Caranya sebagai berikut.
Format : AUTOREG#Kata Kunci#Markup
Contoh : AUTOREG#DAFTARAGEN#25
Kirim ke center SMS / WA atau Telegram
Selengkapnya baca panduan Cara Set Autoreg Downline Raja Pulsa
2. Set Kode Refferal Raja Pulsa Via Aplikasi Android
- Pastikan kamu sudah Login ke Aplikasi Raja Pulsa
- Buka Menu Member.
- Klik simbol + (tambah) yang ada di pojok kanan bawah.
- Masukkan nominal markup lalu klik tambahkan
Note : Nominal markup minimal 25 dan maksimal 500. - Setelah sukses, Anda akan mendapatkan link referral sendiri. Cara promosi cukup salin kode atau link tersebut, dan berikan ke calon jaringan mitra/agen mu.
Note: Kode referral dan Markup referral dapat di rubah.
Usahakan saat menuliskan kode referral dicek kembali supaya benar. Beberapa kasus menunjukkan bahwa para mitra/agen salah memasukkan kombinasi angka atau huruf yang ada. Pastikan kode referral raja pulsa Anda benar. Kode referral tidak menggunakan spasi dan gunakan huruf kapital sesuai dengan yang tertera di aplikasi.
Note : Untuk lebih mudah mengingat kode referral Anda silahkan ganti kode link yang ada di aplikasi dengan kode autoreg yang sudah Anda dapatkan. Contohnya sebagai berikut:
- Link referral aplikasi Anda https://play.google.com/store/apps/details?id=com.rajapulsa.android&referrer=N7VYJ
- Kode autoreg Anda DAFTARAGEN
- Silahkan ganti kata N7VYJ menjadi DAFTARAGEN sehingga link referral Anda menjadi https://play.google.com/store/apps/details?id=com.rajapulsa.android&referrer=DAFTARAGEN
- Kemudian anda bisa memanfaatkan situs short URL untuk memperpendek link.
Saya tidak bisa daftar karena harus mengisi kode referral
BalasHapusSilakan gunakan kode referral RAJA
Hapus